Unika Soegijapranata Semarang Ajak Masyarakat Makin Peduli Lingkungan

SEMARANG- Program Doktor Ilmu Lingkungan Fakultas Ilmu dan Teknologi Lingkungan (FITL) Soegijapranata Catholic University (SCU) atau lebih dikenal dengan Unika Soegijapranata menyelenggarakan webinar bertajuk “Perubahan Iklim dan Persoalan Energi” di Ruang Theater Gedung Thomas Aquinas, Rabu 5 April 2023. ”Webinar ini diselenggarakan dengan tujuan untuk memperluas wawasan, pemahaman, dan kepedulian terhadap perubahan iklim dan persoalan energi di dunia, khususnya di Indonesia,” ungkap Dr Florentinus Budi Setiawan MT selaku Ketua Program Doktor Ilmu Lingkungan (PDIL) SCU. Ia pun berharap dari kegiatan ini bukan hanya memupuk kepedulian individu maupun masyarakat, tetapi juga…