SEMARANG – Pengawas dari Yayasan Dewi Keadilan, Roni Maryanto, menyebut rekapitulasi Pemilu 2024 di Kecamatan Tembalang, Kota Semarang, berjalan tidak transparan dan tidak terbuka. “Rekapitulasi di Kecamatan Tembalang tidak transparan sebab hasil rekapitulasi tidak boleh didokumentasikan,” katanya di Kantor Kecamatan Tembalang, Semarang, Rabu (28/2/2024) malam. Bahkan, lanjut dia, ada warga yang mendapatkan intimidasi dari oknum petugas Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) ketika hendak mengambil gambar dengan kamera ponsel. “Kami dari pengawas tidak boleh mendokumentasikan proses di TPS, padahal sesuai aturan, yang dilaran adalah mengambil gambar di bilik suara,” ujarnya. Ketidaktransparan proses…
Tag: Rekapitulasi
KPU Jateng Masih Investigas dan Pendalaman Terkait Enam Petugas KPPS Meninggal Dunia Dalam Tugas Rekapitulasi
SEMARANG – Enam petugas penyelenggara Pemilu 2024 dilaporkan meninggal dunia saat melakukan pengawalan rekapitulasi suara di TPS wilayah Jawa Tengah. Petugas KPU Jateng masih melakukan investigasi dan pendalaman di lokasi TPS yang menjadi tempat tugas petugas tersebut meninggal dunia saat menjalankan tugas. “Kami masih investigasi dan pendalaman dengan menerjunkan petugas di masing-masing lokasi TPS. Investigasi untuk mengetahui penyebab para petugas meninggal karena kelelahan atau punya penyakit penyerta lainnya,” kata Ketua KPU Jawa Tengah, Handi Tri Ujiono, Minggu (18/2). Dia menyebut dari keenam petugas itu, empat di antaranya merupakan KPPS. Sedangkan…
